Jumat, 10 Februari 2017

Menentukan Feature Image di Wordpress



Sejak Versi 2.9, WordPress mengeluarkan suatu fitur yang bisa digunakan untuk membuat thumbnail di post. Pada awal mulanya feature ini disebut dengan istilah post thumbnail. Namun sekarang istilah yang digunakan adalah featured image. Baik ketika membuat sebuah post baru atau meng-edit yang sudah ada.

 

1. Klik “Set Featured Image” dalam posting artikel wordpress



2. Tentukan Gambar yang akan dijadikan Featured Image



3. Kemudian klik Set Featured Image.




4. Gambar sudah dijadikan featured Image. Update/Publish Post anda.
Salam, Admin^^


sumber : http://www.balimechanicmedia.co.id/menentukan-featured-image-pada-post-wordpress/

www.lowongankerjababysitter.com www.lowongankerjapembanturumahtangga.com www.lowonganperawatlansia.com www.lowonganperawatlansia.com www.yayasanperawatlansia.com www.penyalurpembanturumahtanggaku.com www.bajubatikmodernku.com www.bestdaytradingstrategyy.com www.paketpernikahanmurahjakarta.com www.paketweddingorganizerjakarta.com www.undanganpernikahanunikmurah.com

0 komentar:

Posting Komentar